Postingan

Etika dan dampak sosial teknologi informasi

Sumber Gambar  Wintechnology Etika dan dampak sosial teknologi informasi Kode etik penggunaan komputer professional Etika dan Sosial Etika komputer adalah pedoman moral yang mengatur penggunaan komputer dan sistem informasi. Etika komputer yang sering dibahas adalah penggunaan komputer dan jaringan secara tidak sah, pencurian perangkat lunak atau pembajakan, hak kekayaan intelektual, penyalahgunaan informasi pada sistem informasi seperti berita hoax. Keakuratan Informasi Keakuratan informasi di media sosial saat ini menjadi perhatian utama bagi pengguna terutama bagi pebisnis, siswa dan mahasiswa yang membutuhkan data dan informasi sebagai utama. Data dan informasi di web tidak selalu benar, karena siapapun bisa mengunggah data dan informasi sesuai dengan yang diyakini kebenarannya. Pengguna harus hati hati dalam menggunakan konten dalam web dan media sosial lainnya. Hak kekayaan intelektual Kekayanan intelektual mengacu pada orisinalitas (keaslian) karya ma...

Keamanan sistem Informasi

Sistem Informasi

Komunikasi dan Jaringan

Pengenalan Media Penyimpanan

Pengenalan sistem operasi dan program utiliti